Tips Kece Jadi Penulis
Hai,
Kalian seneng nulis? Pengen jadi penulis terkenal dengan banyak karya yang terbit, tapi bingung caranya? Nah, kebetulan aku punya nih tips-tips kecenya. Ya, walaupun nggak 100% bener dan menghasilkan, tapi nggak ada salahnya kan dicoba? Ckck.
😂
Oke, kita mulai ya...
Tips Pertama ~ Banyak Baca Buku
Kenapa? Ya karena kita pengen nulis buku, jadi ya harus sering-sering baca buku. Jangan salah ya, di sini bukan cuma dapet ilmu kepenulisan, nambah ide, tapi juga bisa cari referensi penerbit. Karena di buku-buku tertentu ada penerbit yang ngasih tau gimana cara ngirim karya. So, lumayan kan sekali mendayung dua pulau terlampaui? Eh, 😅
Tips Kedua~Ikut Grup Kepenulisan
Buat kalian yang bingung gimana caranya, nggak usah khawatir. Karena sekarang banyak grup kepenulisan bertebaran di media sosial.
Contoh di facebook misalnya. Dan itu nggak kalah bagusnya kok. Tapi harus pintar-pintar milihnya juga. Hehe.
Nah, biasanya di sini kalian akan dibimbing sedemikian rupa hingga jadi keren(nulisnya lho). Keuntungannya ikut grup kaya gini banyak eventnya. Dan kadang reward nya bisa diterbitin tuh karya kita. Jadi lumayan kan, karena itu gratis.
Tips Ketiga~Pede Ngepost Tulisan
Ini penting banget, gaeisss. Karena kebanyakan para penulis pemula malu buat ngepost tulisannya. Cuma nulis kemudian dipendam deh di laptop. Tolong ya, yang masih punya kebiasaan itu cepet-cepet dibuang. Karena kita nggak akan pernah maju kalau gitu-gitu terus. Kalau bingung mau post di mana, nggak usah ribet deh. Di fb bisa kok, di grup-grup kepenulisan yang udah kita ikutin, di Wattpad, Story Wa, dll... Ikut jika ada event-event kepenulisan. Yang penting ada orang yang bisa ngelihat karya kita. Lumayan kan, kalau bisa dapet krisan, atau lebit hebatnya dilihat penerbit. Jadi, mulai sekarang jangan malu buat posting tulisan kita. Biar seluruh dunia tahu kalau kita suka nulis dan pengen jadi penulis. Buahahaa 😂😂
Tips Keempat~Terus Usaha dan Terus Berdoa
Nah, ini yang paling penting. Karena percuma kalau udah sering baca buku, udah ikut grup tapi males buat nulis. Menyerah karena belum juga ada yang peduli. Hello, buat jadi penulis nggak segampang membalikan telapak tangan, cuyy. Penulis sekelas Tere Liye aja dulu pernah ditolak penerbit kok. Tapi sekarang, siapa di sini yang nggak kenal beliau?
Jadi intinya, jangan menyerah dan perbanyaklah doa. Karena campur tangan Tuhan itu pasti. So, tetap semangat. 😊
Oke. Cukup sekian ya tips yang bisa aku bagi. Maaf jika nggak banyak membantu. Sekali lagi, "yang menentukan kesuksesanmu itu kamu sendiri. Jadi jangan menyerah."
Salam literasi.
Kalian seneng nulis? Pengen jadi penulis terkenal dengan banyak karya yang terbit, tapi bingung caranya? Nah, kebetulan aku punya nih tips-tips kecenya. Ya, walaupun nggak 100% bener dan menghasilkan, tapi nggak ada salahnya kan dicoba? Ckck.
😂
Oke, kita mulai ya...
Tips Pertama ~ Banyak Baca Buku
Kenapa? Ya karena kita pengen nulis buku, jadi ya harus sering-sering baca buku. Jangan salah ya, di sini bukan cuma dapet ilmu kepenulisan, nambah ide, tapi juga bisa cari referensi penerbit. Karena di buku-buku tertentu ada penerbit yang ngasih tau gimana cara ngirim karya. So, lumayan kan sekali mendayung dua pulau terlampaui? Eh, 😅
Tips Kedua~Ikut Grup Kepenulisan
Buat kalian yang bingung gimana caranya, nggak usah khawatir. Karena sekarang banyak grup kepenulisan bertebaran di media sosial.
Contoh di facebook misalnya. Dan itu nggak kalah bagusnya kok. Tapi harus pintar-pintar milihnya juga. Hehe.
Nah, biasanya di sini kalian akan dibimbing sedemikian rupa hingga jadi keren(nulisnya lho). Keuntungannya ikut grup kaya gini banyak eventnya. Dan kadang reward nya bisa diterbitin tuh karya kita. Jadi lumayan kan, karena itu gratis.
Tips Ketiga~Pede Ngepost Tulisan
Ini penting banget, gaeisss. Karena kebanyakan para penulis pemula malu buat ngepost tulisannya. Cuma nulis kemudian dipendam deh di laptop. Tolong ya, yang masih punya kebiasaan itu cepet-cepet dibuang. Karena kita nggak akan pernah maju kalau gitu-gitu terus. Kalau bingung mau post di mana, nggak usah ribet deh. Di fb bisa kok, di grup-grup kepenulisan yang udah kita ikutin, di Wattpad, Story Wa, dll... Ikut jika ada event-event kepenulisan. Yang penting ada orang yang bisa ngelihat karya kita. Lumayan kan, kalau bisa dapet krisan, atau lebit hebatnya dilihat penerbit. Jadi, mulai sekarang jangan malu buat posting tulisan kita. Biar seluruh dunia tahu kalau kita suka nulis dan pengen jadi penulis. Buahahaa 😂😂
Tips Keempat~Terus Usaha dan Terus Berdoa
Nah, ini yang paling penting. Karena percuma kalau udah sering baca buku, udah ikut grup tapi males buat nulis. Menyerah karena belum juga ada yang peduli. Hello, buat jadi penulis nggak segampang membalikan telapak tangan, cuyy. Penulis sekelas Tere Liye aja dulu pernah ditolak penerbit kok. Tapi sekarang, siapa di sini yang nggak kenal beliau?
Jadi intinya, jangan menyerah dan perbanyaklah doa. Karena campur tangan Tuhan itu pasti. So, tetap semangat. 😊
Oke. Cukup sekian ya tips yang bisa aku bagi. Maaf jika nggak banyak membantu. Sekali lagi, "yang menentukan kesuksesanmu itu kamu sendiri. Jadi jangan menyerah."
Salam literasi.
Keren
ReplyDelete